Menteri Imipas Makan Bersama Warga Binaan Rutan Cipinang
Jakarta – Wanipedes.id, INFO_PAS – Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas), Agus Andrianto, makan bersama Warga Binaan di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Cipinang pada Selasa (25/2) siang. Bukan sekadar makan bersama, kegiatan ini sekaligus mempererat hubungan antara Warga Binaan dengan petugas serta memberikan semangat dalam menjalani pembinaan. Menteri Agus Andrianto menyapa langsung warga binaan […]
Continue Reading